Fundamental Akuntansi

Periode Kelas:
Mulai Januari 2025 (10 Pertemuan)

Kelas setiap :
Sabtu 09.00 – 12.00 WIB

Materi :
Pengertian dan peran akuntansi dalam dunia bisnis | Analisis Transaksi & Tahapan Pencatatan | Prinsip pengakuan pendapatan, beban dan penyesuaian akun | Pembuatan laporan keuangan perusahaan jasa | Akuntansi untuk perusahaan dagang | Metode perhitungan persediaan | Pengendalian Internal | Rekonsiliasi Bank | Akuntansi untuk piutang usaha | Review materi & pengantar akuntansi lanjutan

Lokasi: Tax Academy HQ Alam Sutera, Tangerang

Rp1.600.000

Share

Description

Benefit Program Kelas

    • Digital Certificate Hardcopy & Softcopy
      Sertifikat resmi dari instansi yang sudah dikukuhkan oleh Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor AHU-0001041.AH.01.04. Tahun 2021.
    • Keputusan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Sukoharjo Nomor : 180/PNF/003/XII/2022 Tentang Izin Penyelenggaraan Satuan Pendidikan Nonformal
    • Mentor Praktisi Perpajakan
      Dengan pengalaman lengkap di bidang perpajakan (Konsultan Pajak, Pegawai Pajak, dan Dosen Pajak).
    • Kelas Tatap Muka serta Grup Diskusi
      Peserta memiliki kesempatan untuk berdiskusi lebih lanjut dengan para pengajar profesional.
    • Silabus & Rangkuman Materi
      Update materi Pajak dengan peraturan perpajakan terbaru.
    • Snack
      Peserta mendapat snack di setiap pertemuan kelas.
Shopping Basket