Pegawai- penerima pensiun berkala- serta Bukan Pegawai wajib membuat surat pernyataan yang berisi jumlah tanggungan keluarga pada awal tahun kalender atau pada saat mulai menjadi Subjek Pajak dalam negeri sebagai dasar penentuan PTKP dan wajib menyerahkannya kepada pemotong PPh Pasal 21 dan/atau PPh Pasal 26 pada saat mulai bekerja atau mulai pensiun ?
Cara menghitung penghasilan neto bagi penerima pensiun adalah uang pensiun berkala dikurangi dengan biaya pensiun yaitu 5% dari penghasilan bruto maksimal Rp 6.000.000 per tahun atau Rp 500.000 per bulan ?
Manakah penghasilan berikut ini yang tidak termasuk dalam pengertian penghasilan yang dipotong PPh Pasal 21, kecuali..
Penerimaan dalam bentuk natura dan/atau kenikmatan dalam bentuk apapun yang diberikan oleh wajib pajak atau pemerintah,
Imbalan kepada peserta kegiatan, antara lain berupa uang saku, uang representasi, uang rapat, honorarium, hadiah atau penghargaan dengan nama dan dalam bentuk apapun, dan imbalan sejenis dengan nama apapun;
Penerimaan pembayaran manfaat atau santunan asuransi dari perusahaan asuransi sehubungan dengan asuransi kesehatan, asuransi kecelakaan, asuransi jiwa, asuransi dwiguna, dan asuransi beasiswa;
Beasiswa baik dalam negeri maupun luar negeri
Dana Pensiun- Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Tenaga Kerja tidak termasuk pemotong PPh pasal 21 ?
Besarkan PTKP tambahan untuk setiap anggota keluarga sedarah dan keluarga semenda dalam garis keturunan lurus serta anak angkat- yang menjadi tanggungan sepenuhnya- paling banyak 3 (tiga) orang untuk setiap keluarga ?
Tuan Ricko adalah konsultan pajak terdaftar (tenaga ahli) dan mempunyai klien PT Blackboard dan pada bulan Juli 2019 Tuan Ricko memperoleh penghasilan sebesar Rp. 50.000.000,- dari PT Blackboard. Berapa PPh Pasal 21 yang harus dipotong atas penghasilan Tuan Ricko (Ber-NPWP)?
Berikut ini yang tidak termasuk pemotong PPh Pasal 21 adalah ?
Penghasilan yang masa perolehannya kurang dari 12 bulan- untuk menghitung PPh pasal 21 terutang dapat disetahunkan- kecuali ?
Besarnya PTKP bagi istri yang memiliki suami tidak bekerja adalah PTKP untuk dirinya sendiri ditambah PTKP untuk status kawin dan PTKP untuk keluarga yang menjadi tanggungan sepenuhnya dengan syarat harus dapat menunjukkan keterangan tertulis dari ?
Dalam hal jumlah upah kumulatif yang diterima atau diperoleh oleh Pegawai Tidak Tetap atauTenaga Kerja Lepas yang menerima upah harian- mingguan- satuan- atau borongan yangdalam bulan kalender yang bersangkutan telah melebihi Rp4.500.000 dan kurang dari Rp 10.200.000 maka PPh Pasal 21 yang harus dipotong adalah sebesar upah/uang saku harian atau rata-rata upah/uang saku harian setelah dikurangi PTKP setahun- dikalikan 5% ?
Mia adalah pegawai di PT Maju Mundur mulai bulan September 2018 dengan gaji sebesar Rp 25.000.000. Status Mia adalah menikah dan memiliki 3 orang anak. Iuran pensiun yang dibayarkan sendiri adalah Rp 200.000. Berapakah perhitungan PPh Pasal 21 nya untuk bulan Oktober 2018?
Mantan Pegawai bukan merupakan subjek pajak PPh Pasal 21
Tarif perhitungan DPP untuk pegawai tidak tetap (tenaga kerja lepas berupa upah harian- upah mingguan- upah satuan- upah borongan- dan uang saku) dengan upah harian melebihi Rp 450.000 dan penghasilan kumulatif lebih besar dari Rp 10.200.000 perbulan adalah ?
Berikut merupakan contoh penghasilan dipotong PPh 21 kecuali ?