Dasar penentuan tempat terutangnya PPN sesuai dengan yang disebutkan dalam Pasal 12 UU PPN- yaitu pada:
Jumlah penyerahan yang PPN atau PPN dan PPnBM nya harus dipungut sendiri pada Formulir 1111 AB adalah total penyerahan dengan kode faktur pajak..
Perlakuan terhadap pengenaan PPN yang tercantum dalam tiket pesawat adalah..
PT X merupakan PKP yang bergerak dalam bidang real estate. Pada bulan Juni 2019 melakukan penjualan 1 unit rumah kepada Tuan Z. Harga jual rumah tersebut Rp 500.000.000. Dalam rangka promosi- PT X memberikan bonus 1 unit televise kepada Tuan Z. Televisi tersebut dulunya dibeli oleh PT X dengan harga Rp 2.000.000 dengan PPN Rp 200.000. Pernyataan berikut ini yang tepat adalah..
PPN Dipungut untuk setiap pembayaran yang dilakukan oleh Pemungut PPN bendaharawan Pemerintah dan KPPN kecuali terhadap..
Contoh jenis barang yang dikategorikan sebagai non Barang Kena Pajak- antara lain yaitu:
PKP A berkedudukan di Makassar menjual BKP kepada PKP B di Kawasan Berikat Cakung dengan perjanjian pengiriman fob shipping point. Barang keluar dari gudang PKP A pada tanggal 2 Januari 2018 dengan menggunakan perusahaan jasa ekspedisi dengan tanggal delivery order 1 Januari 2018. Barang diterima oleh PKP B pada tanggal 2 Februari 2018. Pembayaran oleh PKP B belum dilakukan. Kapan yang disebut sebagai saat penyerahan?
Jumlah penyerahan yang PPN atau PPN dan PPnBM nya dipungut oleh pemungut PPN pada formulir 1111 AB adalah total penyerahan dengan kode faktur pajak
Kode Transaksi yang ada pada 2 digit awal penulisan nomor faktur pajak yang menunjukan pemungutan PPN dilakukan oleh pihak yang menyerahkan BKP/JKP atau disebut sebagai PPN dipungut sendiri- yaitu kode:
Beberapa hal yang dapat mengakibatkan Pajak Masukan atas suatu perolehan tidak dapat dikreditkan- yaitu:
Berikut ini merupakan jenis-jenis dari DPP- yaitu..
Persayaratan suatu faktur pajak disebut lengkap sesuai dengan Pasal 13 UU PPN- antara lain:
Berikut merupakan kawasan bebas di Indonesia- kecuali..
Syarat-syarat yang harus terpenuhi sehingga PKP dapat menerbitkan faktur pajak pedagang eceran- kecuali:
VAT Refund diperbolehkan kecuali untuk produk tembakau.